Kenangan Bersama Glenn Fredly, Pernah Hipnotis Penonton di Toraja International Festival 2016


TORAJA UTARA – Artis kenamaan berdarah Ambon Glenn Fredly Deviano Latuihamallo, yang telah meninggal dunia Rabu, 8 April 2020 petang lalu di Rumah Sakit Setia Mitra Fatmawati, Jakarta Selatan masih menyimpan kenangan, salah satunya saat tampil di Toraja International Festival (TIF) 2016.

Saat tampil di TIF 2016 bulan Agustus silam bersama groupnya The Bakuucakar, Glenn tampil memukau dalam konser Independence Day (Hari Kemerdekaan) yang digelar di kompleks Objek Wisata Ke’te Kesu’ Toraja Utara, Rabu, 17 Agustus 2016.

lihat video lainnya disini : 



Glenn yang tampil bersama groupnya The Bakuucakar, membuat ribuan penonton yang memadati area wisata Kete’ Kesu

Ia Tampil selama kurang lebih satu jam dan membawakan lagu dengan nuansa NKRI yang liriknya seperti berikut :

“aku adalah Papua, Papua adalah Maluku, Akulah Nusa Tenggara, Akulah Sulawesi .....” Glenn membakar semangat ribuan penonton. Bahkan, setiap Glenn menyanyi, para penonton ikut menyanyi bersama.

Previous Post Next Post